Categories: Berita
Published Juni 6, 2024

Kantor Kementrian Agama Kabupaten Tulungagung melalui (PHU) Penyelenggara Haji dan Umrah Jelang keberangkatan haji 2024, memberangkatkan koper yang akan dibawa selama menjalankan ibadah haji. Pengumpulan koper sekaligus ditimbang keberatan koper sesuai dengan yang sudah ditentukan maksimal 32 kg, yang diberangkatkan oleh Sekretaris Daerah Drs. Tri Hariadi, M.Si. total ada 1.216 dari 4 kloter dari kloter 89-92 ikut mendampingi pemberangkatan koper jamaah haji Asisten Pemerintahan Kesra Agus Prijanto Utomo, Plt Kepala Kemenag Tulungagung, Drs. H. Mas’ud, M.Pd.I., Kepala Bagian Kesra, yang dilaksanakan Selasa, (04/06/24) di depan kantor Bupati Tulungagung Jl.A.Yani Timur. (PROKOPIM TULUNGAGUNG)

Pos Terbaru