Wakil Bupati Tulungagung Gatut Sunu Wibowo, SE, Senin 21/12/ 2011 sekitar pukul 11.00 wib bersama bersama Anggota Forkopimda kabupaten melakukan peninjauan kondisi Warga terdampak Bencana Puting Beliung di Desa Ngunggahan Kecamatan Bandung Tulungagung.
Dalam kesempatan ini Wabup Gatut Sunu Wibowo, SE bersama rombongan melihat secara lebih dekat dampak dari bencana puting beliung yang menimpa warga desa setempat serta menanyakan keadaan mereka. Pada kunjungannya ini Wakil Bupati bersama Rombongan juga menyerahkan beberapa bantuan kepada warga terdampak berupa paket sembako.( Nug/ Prokopim ).
Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kabupaten Tulungagung
Important Links
Contact me
Jalan Ahmad Yani Timur No 37, Kabupaten Tulungagung
Phone : +62 (355) 321201
Copyright © 2023 Portal Resmi Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kabupaten Tulungagung